Selamat Datang, untuk pendaftaran siswa baru silahkan klik link berikut. PPDB
Postingan

Bakti Sosial Dalam rangka 17 Agustus dan perayaan HUT Kemerdekaan RI

               Dalam rangka memperingati hari ulang tahun kemerdekaan Republik Indonesia Ke-74 SMP PGRI 3 Kepil mengadakan kegiatan Bakti Lingkungan. Acara dilaksanakan setelah upacara hari ulang tahun kemerdekaan republik Indonesia yang diselenggaran dihalam sekolah. Diikuti oleh tiga puluh lima peserta didik dan tiga orang guru membersihkan sampah di area Bandungan Jangkrikan dan di hutan pinus Sitimbreng arah barat Cawangan Kepil. Di area sawah Bandungan Jangkrikan terdapat banyak sampah plastik yang dibuang oleh pengguna jalan dan biasanya diarea tersebut dijadikan tempat istirahat tukang sayur keliling sambil mengemas-ngemas dagangannya.
             Sementara itu di area hutan pinus Sitimbreng sampah yang yang ada sangat banyak sekali sehingga tidak semua sampah dapat dibersihkan. Sebab ditempat tersebut digunakan untuk membuang sampah rumah tangga seperti pampers, plastik, botol dan bermacam macam sampah dan nampaknya sudah berlangsung lama dijadikan tempat untuk membuang sampah. Padahal semestinya tidak seharusnya masyarakat membuang sampah ditempat tersebut.
 HUTAN BUKAN TEMPAT SAMPAH MARI BIJAK MENGATASI SAMPAH.




1 komentar

  1. If you're looking to lose pounds then you certainly need to get on this totally brand new personalized keto meal plan diet.

    To design this service, licensed nutritionists, fitness couches, and professional chefs joined together to develop keto meal plans that are useful, decent, price-efficient, and enjoyable.

    Since their first launch in January 2019, thousands of individuals have already completely transformed their figure and well-being with the benefits a certified keto meal plan diet can provide.

    Speaking of benefits;in this link, you'll discover eight scientifically-confirmed ones given by the keto meal plan diet.
© SMP PGRI 3 KEPIL. All rights reserved. Premium By Raushan Design